Skip to main content

Mengembalikan Task Manager ke Tampilan Semula

Sistem Informasi Geografis (SIG)

Konsep Sistem Informasi Geografis (SIG)
Definisi SIG kemungkinan besar masih berkembang, bertambah, dan sedikit bervariasi. Hal ini terlihat dari banyaknya definisi SIG yang telah beredar di berbagai sumber pustaka. Berikut adalah beberapa definisi SIG yang telah beredar :
a.    Marbel et al (1983), SIG merupakan sistem penanganan data keruangan.
b.   Burrough (1986), SIG  adalah  sistem  berbasis  komputer  yang  digunakan untuk memasukan,  menyimpan,  mengelolamenganalisis  dan mengaktifkan kembali  data  yanmempunyai  referensi  keruangan  untuk  berbagai  tujuan yang berkaitan dengan pemetaan dan perencanaan.
c.    Berry (1988), SIG merupakan sistem informasi, referensi internal, serta otomatisasi data keruangan.
d.   Aronoff (1989), SIG adalah suatu sistem berbasis  komputer  yang memiliki kemampuan dalam menangani data bereferensi geografi yaitu pemasukan data, manajemen  data  (penyimpanan  dan pemanggilan  kembali),  manipulasi  dan analisis data, serta keluaran sebagai hasil akhir (output). Hasil akhir (output) dapat dijadikan acuan dalam pengambilan keputusan pada masalah yang berhubungan dengan geografi.
e.    Gistut (1994),  SIG adalah  siste yang  dapat  mendukung   pengambilan keputusan spasial dan mampu mengintegrasikan deskripsi-deskripsi lokasi dengan karakteristik-karakteristik fenomena yang ditemukan di lokasi tersebut. SIG yanlengkap mencakup metodologi dan teknologi yang diperlukayaitu data spasial, perangkat  keras, perangkat  lunak dan struktur organisasi.
f.    Chrisman  (1997),  SIG  adalah  sistem  yang  terdirdari  perangkat  keras, perangkat lunak, data, manusia (brainware), organisasi dan lembaga yang digunakan untuk mengumpulkan, menyimpan, menganalisis, dan menyebarkan  informasi-informasi mengenadaerah-daerah di permukaan bumi.
SIG mempunyai  kemampuan  untuk menghubungkan  berbagai data pada suatu  titik tertentu di bumi, menggabungkannya,  menganalisa,  dan akhirnya memetakahasilnya. Data  yandiolah  pada  SIG  adalah  data  spasial  yaitu  sebuah  data  yanberorientasi geografis dan merupakan lokasi yang memiliki sistem koordinat tertentu, sebagai dasar referensinya. Sehingga aplikasi SIG dapat menjawab beberapa pertanyaan seperti lokasi,kondisi, tren, pola dan pemodelan. Kemampuan inilah yang membedakan SIG dengan sistem informasi lainnya.
2.3  Subsistem SIG
  Menurut Prahata (2014:12) bahwa  SIG dapat diuraikan menjadi beberapa subsistem sebagai berikut : 
   a Data Input
Subsistem ini bertugas untuk mengumpulkan, mempersiapkandan menyimpan data spasial dan atributnya dari berbagai sumberSub-sistem ini pula yang bertanggung jawab dalam mengonversikan atau mentransformasikan format-format data aslinya ke dalam format yang dapat digunakan oeh perangkat SIG yang bersangkutan.
 b.  Data Output
Sub-sistem  ini bertugas untuk menampilkan  atamenghasilkan  keluaran (termasuk mengeksporny ke  format  yang  dikehendaki)   seluruh  atau  sebagian  basis  data (spasial) baik dalam bentuk softcopy maupun hardcopy seperti halnya tabel, grafik, report, peta, dan lain sebagainya.
  c.  Data Management
Sub-sistem ini mengorganisasikan baik data spasial maupun tabel-tabel atribut terkait ke dalam sebuah sistem basis data sedemikian rupa hingga mudah dipanggil kembali atau di-retrieve, diupdate, dan diedit.
d Data Manipulation & Analysis
Sub-sistem  inmenentukan  informasi-informasi  yang  dapat  dihasilkan  oleh  SIG. Selain itu sub-sistem ini juga melakukan manipulasi (evaluasi dan penggunaan fungsi- fungsi dan operator matematis  & logika) dan pemodeladata untuk menghasilkan informasi yang diharapkan.

Comments

Popular posts from this blog

PEMELIHARAAN PERANGKAT LUNAK (PPL)

Definisi Pemeliharaan Software Pemeliharaan Software adalah proses umum pengubahan/pengembangan perangkat lunak setelah diserahkan ke konsumen. Perubahan mungkin berupa perubahan sederhana untuk membetulkan error koding atau perubahan yg lebih ekstensif untuk membetulkan error perancangan/perbaikan signifikan untuk membetulkan error spesifikasi/akomodasi persyaratan baru. Lingkup Pemeliharaan Aktifitas pemeliharaan antara lain : ·          Penambahan atau perbaikan produk perangkat lunak ·          Adaptasi produk dengan lingkungan operasional yang baru (hardware, sistem operasi, dll). ·          Pembetulan permasalahan yang timbul Aktifitas Penambahan perbaikan produk perangkat lunak : ·          Penambahan fungsi-fungsi baru ·          Perbaikan tampilan dan modus interaktif ·          Memperbaharui dokumen eksternal ·          Memperbaharui karakteristik performansi dan sistem Adaptasi produk dengan lingkungan operasional yang baru: ·          pemindah

SISTEM KOMUNIKASI TELEPON

KOMPONEN RANGKAIAN TELEPON Komponen rangkaian telepon terdiri atas : Mikropon             Bertugas untuk mengubah gelombang suara menjadi gelombang listrik. Pemilihan suatu mikropon ditentukan atas : v   segi praktisnya: Praktis : apakah dapat dilaksanakan dalam praktek. v   Sensitivitas: Sensitivitas : besarnya sinyal listrik yang dihasilkan. v   Kehandalan: Kehandalan : tingkat ketahanan terhadap gangguan mekanis listrik. v   Fidelitas: Fidelitas : berapa baiknya gelombang listriknya “mengikuti” gelombang suara. v   Harga: Harga : untuk jaringan telephone digunakan jutaan mikropon karbon. Pesawat penerima telepon             Bertugas untuk mengubah gelombang listrik menjadi gelombang suara. cat :             pengiriman suara lewat kabel dibuktikan pertama kali oleh Alexander Graham Bell pada tahun 1847. prinsip dasar telephone adalah, gelombang suara diubah menjadi gelombang listrik oleh mikropon, yang diteruskan melalui kabel dan ditu

Autotext BB

A. Tertawa: ¨Ħiii¨¨Ħiii¨¨Ħiii ƪ(˘⌣˘)ʃ•´¯`• ♥ =))•°•♥ħєє•☺ ħєє ☺•ħєє♥•°•=)) =))ωªªkªª =)) ☺ =))ωªªkªª=)) ☺ =))ωªªkªª X_X°˚˚°ºGL☺☺☺dнååååƘƘƘº°˚˚°º ….(•̃_•̃) Ŵ ξ ẅ ™ (-̮̮̃-̃)۶ ٩(͡๏̯͡๏)۶ ٩(̾●̮̮̃̾•̃̾)۶ ٩(•̮̮̃•̃)۶ ٩(̮̮̃̃)۶ ٩(̮̮̃•̃) H▲²H△²H▲²H△²H▲²H△²H▲² • Шªκªκª<=-Pkªκªκªªª\=D/kªªkªª °˚˚ºo(•̃͡-̮•̃͡) hέhέhέ (•̃͡-̮•̃͡)oº˚˚° ☺Hë•⌣•hë•⌣•Hë•⌣•hë☺ (✿•⌣•)_______(•⌣•✿) ╚═●[α̲̅k̲̅α̲̅k̲̅α̲̅k̲̅α̲̅k̲̅k̲̅α̲̅k̲̅]●═╝ B. Ungkapan: ♥☻ ☻♥ ./█\./█\ ..||. .||.. Nasiiibbbb…  (˘̩̩̩^˘̩̩̩ƪ) (-̩̩̩-͡ ̗–̩̩̩͡ ) (-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩__-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩)  (-̩̩̩-͡ ̗–̩̩̩͡ ) :  (T^T) : hiks..  hiks.. G•A•L•A•U… (˘ε˘ƪ) ┌П┐(‘►_◄’)┌П┐ Jengkolll… (..•˘___˘•..)‎ ​ \(“▔□▔)/ ARGHHHH!!! •*´¨*•.¸¸.•*´¨*•.¸¸.•*´¨*•.¸¸.•*´¨*•.¸¸.•<3 br="" style="margin: 0px; padding: 0px;">::: (\_(\ …(*)…<3 br="" style="margin: 0px; padding: 0px;">*: (=’ :’) :::::::: •♥• You Are Only Mine •♥• :::::::::: •.. (,(”)(”)¤…..(*)…<3 br="" style=&quo